Sunday, January 30, 2011

Membuat Fasilitas Chatting Di Blog


Membuat Fasilitas Chatting Di Blog ini beragam cara, model dan warna tergantung bagaimana nantinya kita memilih dan mengelolanya. Untuk sebagian blogger membuat dan memasukan fasilitas chatting ke dalam blog akan memberi keuntungan tersendiri. Seperti hal nya yang saya terapkan pada Bunglon Blog Indonesia,
saya membuat fasilitas chatting untuk sekedar sharing secara langsung kepada beberapa sahabat saya. Disini saya menggunakan aplikasi sederhana yaitu chatroll untuk fasilitas chattingnya. Silahkan lihat disini untuk sampelnya.

Jika mungkin sobat tertarik untuk membuat fasilitas chatting di blog dengan menggunakan chatroll silahkan ikuti caranya sebagai berikut
  • Silahkan kunjungi website penyedianya di sini untuk registrasi 
  • Isi semua data - data yang diminta pada form pendaftaran yang telah disediakan, selanjutnya klik tombol Create My Account yang ada di bagian bawah.
  • Pada halaman selanjutnya klik tombol Create a Chatroll dan silahkan beri nama untuk chatroll sobat, lanjutkan dengan klik continue.
  • Selanjutnya sobat akan diberikan pilihan untuk menentukan kategori blog sobat, silahkan pilih blog berdasarkan kategori yang sobat gunakan kemudian klik continue untuk melanjutkan.
  • Selanjutnya silahkan Copas kode HTML chatroll yang telah disediakank kemudian masukkan kedalam blog sobat dengan menggunakan gadget HTML/javascript atau ke dalam sebuah postingan, lanjutkan dengan klik continue.
  • Pada halaman selanjutnya silahkan lakukan setting untuk profil sobat, dan tampilan chatroll jika sobat ingin merubahnya.
<div style="width:430px"><style>.mcrmeebo { display: block; background:url("http://widget.meebo.com/r.gif") no-repeat top right; } .mcrmeebo:hover { background:url("http://widget.meebo.com/ro.gif") no-repeat top right; } </style><object width="430" height="300"><param name="movie" value="http://widget.meebo.com/mcr.swf?id=BwgqNxuFfA" /><embed src="http://widget.meebo.com/mcr.swf?id=BwgqNxuFfA" type="application/x-shockwave-flash" width="430" height="300" /></embed></object><a target="_blank" href="http://www.meebo.com/rooms/" class="mcrmeebo"><img alt="Create a Meebo Chat Room" src="http://widget.meebo.com/b.gif" width="430" height="45" style="border:0px"/></a></div>

semoga bermanfaat, Sukses Buat Kita Semua!

0 comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.